Berikut cara berbelanja online di toko online kami. Silahkan dibaca dengan teliti ya guys
Untuk order seperti produk unit airgun dan airsoftgun sparepart,unit, asesoris, Silahkan klik produk yang Anda inginkan di menu Produk
- Klik tombol order (Masukan ke Keranjang) yang tertera di produk kami
- Klik link Lihat Cart untuk melihat item order Anda atau Klik tombol Checkout untuk melanjutkan ke proses pembayaran
- Isi form Penagihan & Pengiriman yang telah disediakan untuk mendapatkan jumlah total harga yang harus dibayarkan, termasuk nomor unik dan ongkos kirim.
- Lakukan pembayaran sesuai dengan data pesanan yang tercantum di halaman Checkout. Lampirkan bukti transfer pada form yang disediakan.
- Pilih nomor rekening tujuan pembayaran sesuai dengan bukti pembayaran yang Anda lampirkan. Kemudian klik tombol Buat Pesanan untuk menyelesaikan order Anda.
- Proses pemesanan selesai. Kami akan memverifikasi pembayaran & memproses pesanan Anda.